Contact Us | Sitemap | Language : English | Bahasa
Indotara

Minuman dan makanan lebih fresh disimpan di showcase cooler Tomori LGS

Minuman dan makanan lebih fresh disimpan di showcase cooler Tomori LGS

 

Posted Date, 15 Oktober 2022

Minuman dan Makanan Lebih Fresh disimpan di Showcase Cooler Tomori LGS - Mesin pendingin saat ini terus berkembang seiring dengan kemajuan teknologi. Pada umumnya mesin pendingin digunakan untuk pengawetan makanan dan peyerapan kalor dari bahan-bahan kimia. Penggunaan mesin pendingin sangat dikenal luas pada industri perhotelan, industri obat dan makanan, pengawet dan lain sebagainya. Mesin pendingin seperti showcase cooler, cold storage, freezer dan kulkas digunakan untuk menjaga juga mempertahankan kondisi dari suatu produk supaya tetap dalam keadaan baik.




Kulkas Upright Full Stainless Steel Tahan Lama dan Berkualitas

Kulkas Upright Full Stainless Steel Tahan Lama dan Berkualitas

Kulkas Upright Full Stainless Steel Tahan Lama dan Berkualitas

Posted Date, 15 Oktober 2022

Kulkas Upright Full Stainless Steel Tahan Lama dan Berkualitas - Dengan seiring perkembangan jaman, untuk restoran dan hotel sudah banyak yang menggunakan upright chiller stainless untuk penyimpanan bahan-bahan. Untuk chiller ini terdapat 2 tipe, ada showcase chiller dan upright chiller. Biasanya untuk showcase chiller ini digunakan untuk orang yang menjual bahan makanan yang dapat dilihat oleh pembelinya atau untuk menaruh produk minuman. Untuk upright chiller ini sendiri lebih banyak digunakan untuk menyimpan makanan di area dapur, atau suhu ruangan yang lebih panas. Karena upright chiller ini sendiri memiliki kemampuan untuk menahan panas dan kelembapan.




Cara pembersihan dan perawatan grinder

Cara pembersihan dan perawatan grinder

Cara pembersihan dan perawatan grinder

Posted Date, 15 Oktober 2022

CARA PEMBERSIHAN DAN PERAWATAN GRINDER - Pada dunia industri kopi makin hari makin berkembang, mulai dari knowledge sampai dengan pelaku usahanya pun semakin bertambah jumlahnya. Para pelaku usaha kopi khususnya di segment Kedai kopi atau Coffee Shop pastinya sangat memperhatikan sekali terkait perawatan berkala peralatan penunjang operasional kedai atau coffee shop mereka, salah satu yang tidak pernah luput dari perhaitan tersebut yaitu alat penggiling kopi yang biasa disebut Coffee Grinder.




Fungsi Meat Slicer Mempermudah Dalam Mengiris Dengan Ukuran Yang Rata

Fungsi Meat Slicer Mempermudah Dalam Mengiris Dengan Ukuran Yang Rata

Fungsi Meat Slicer Mempermudah Dalam Mengiris Dengan Ukuran Yang Rata

Posted Date, 15 Oktober 2022

FUNGSI MEAT SLICER MEMPERMUDAH DALAM MENGIRIS DENGAN UKURAN YANG RATA - Di era jaman sekarang ini banyak orang yang mempunyai usaha rumahan untuk frozen food atau snack-snack. Sekarang ini frozen food tidak hanya berbentuk seperti daging potongan biasa saja, sudah banyak orang menjual daging dengan potongan tipis-tipis. Maka dari itu masih banyak orang-orang yang masih menggunakan cara tradisional dengan cara memotong menggunakan pisau. Dan membuat hasil dari potongannya tidak merata dan memakan waktu yang lama.




Pentingnya dalam hal pemilihan product showcase chiller yang tepat

Pentingnya dalam hal pemilihan product showcase chiller yang tepat

Pentingnya dalam hal pemilihan product showcase chiller yang tepat

Posted Date, 19 September 2022

Pentingnya dalam hal pemilihan product showcase chiller yang tepat - Showcase Display Chiller atau biasa disebut showcase cooler dsb adalah tempat pendingin yang bekerja pada suhu 0 - + 10°C dengan pintunya untuk buka tutup unitnya menggunakan material kaca (display). Pada umum-nya unit ini biasa digunakan di toko retail seperti supermarket, mini market, toko kelontong, restoran, cafe, dan lain-lain yang fungsinya untuk memajang berbagai barang seperti minuman, makanan yang disajikan dingin agar lebih menarik terlihatnya. Memiliki bentuk dan ukuran berbagai macam dari kecil hingga besar tergantung kebutuhan pemakaian.




Perkembangan Bisnis Ice Cream Dengan Berbagai Macam Variasi

Perkembangan Bisnis Ice Cream Dengan Berbagai Macam Variasi

Perkembangan Bisnis Ice Cream Dengan Berbagai Macam Variasi

Posted Date, 05 September 2022

Perkembangan Bisnis Ice Cream Dengan Berbagai Macam Variasi - Es krim adalah produk pangan beku yang dibuat melalui kombinasi proses pembekuan dan agitasi pada bahan-bahan yang terdiri dari susu dan produk susu, pemanis, penstabil, pengemulsi, serta penambah citarasa (flavor).




Peletakan batu pertama PT. Indotara Persada untuk melanjutkan Pembangunan Gudang Tahap 3

PT. Indotara Persada Pembangunan Graha Indotara Tahap 3

 

Posted Date, 07 Februari 2022

Dengan pertumbuhan yang terus meningkat pesat, PT. Indotara Persada dengan bangga dan antusias menyambut pembangunan Warehouse PT. Indotara Persada tahap yang ketiga.




PT. Indotara Persada bekerja sama dengan PT. Asuransi Tokio Marine Indonesia, dalam menyediakan asuransi pengiriman barang bagi para pelanggan Indotara

PT. Indotara Persada Kerjasama dengan Tokio Marine

 

Posted Date, 12 Januari 2022

Sebagai bentuk komitmen kami, kami bekerja sama dengan PT. Asuransi Tokio Marine Indonesia (Tokio Marine) dalam menyediakan perlindungan asuransi pengiriman barang bagi customer Indotara.




PT. Indotara Persada Sertifikasi ISO

PT. Indotara Persada ISO Certificate

PT. Indotara Persada ISO Certification

Posted Date, 11 Oktober 2021

PT. Indotara Persada telah memperkokoh komitmen meningkatkan pelayanan pelanggan melalui prestasi untuk sistem manajemen dengan mendapatkan sertifikasi International for Standarization (ISO) 9001:2015, (ISO) 45001:2018, (ISO) 37001:2016 dan (ISO) 14001:2015.




Perbedaan Kopi Arabika dan Kopi Robusta, Yang Kalian Harus Tahu!

Perbedaan Kopi Arabika dan Kopi Robusta, Yang Kalian Harus Tahu!

Perbedaan Kopi Arabika dan Kopi Robusta, Yang Kalian Harus Tahu!

Posted Date, 03 Maret 2020

Perbedaan Kopi Arabika dan Kopi Robusta, Yang Kalian Harus Tahu! - Hai, Pelanggan setia Indotara! Bagi para pecinta kopi umumnya mengetahui perbedaan otentik antara biji kopi robusta dan arabika. Selain cita rasa, kopi arabika dan robusta memiliki tekstur, cara menanam, dan mengolah yang tentu berbeda.




1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23